Apa Itu AVX ?
Intel® AVX is a new 256 bit instruction set extension to SSE and is designed for applications that are Floating Point (FP) intensive. It will be released in 2010 as part of the Sandy Bridge processor family and will be present in platforms ranging from notebooks to servers. Intel AVX improves performance due to wider vectors, new extensible syntax, and rich functionality. This results in better management of data and general purpose applications like image, audio/video processing, scientific simulations, financial analytics and 3D modeling and analysis.
Intel ® AVX adalah set instruksi 256 bit baru yang ditetapkan sebagai perpanjangan SSE dan dirancang untuk aplikasi yang Floating Point (FP) intensif. Ini akan dirilis pada tahun 2010 sebagai bagian dari keluarga prosesor Sandy Bridge dan akan hadir di platform mulai dari notebook ke server. Intel AVX meningkatkan kinerja karena vektor yang lebih luas, sintaks extensible baru, dan fungsionalitas yang kaya. Hal ini menyebabkan manajemen data yang lebih baik dan aplikasi umum seperti pengolah gambar, audio / video, simulasi ilmiah, analisis keuangan dan pemodelan 3D dan analisis.
Sumber : Intel
AVX merupakan suatu set intruksi baru yang saat ini hanya ada di Sandy Bridge saja [dan Buldozer mendatang] dan belum banyak aplikasi yang mendayagunakan fitur ini.
Sistem Operasi yang didukung AVX untuk saat ini :
-- Linux: supported since kernel version 2.6.30, released on June 9, 2009. [diaktifkan melalui perintah tertentu]
-- Windows: supported in Windows 7 SP1 and Windows Server 2008 R2 SP1. [default ON]
sekarang mari kita cari tau seberapa besarkah perbedaan yang dihasilkan suatu aplikasi yg mendayagunakan AVX dan yang tidak medayagunakannya.
software yang dapat digunakan untuk test adalah LinX dan Intel Burn Test. tapi yang akan saya gunakan di thread ini adalah Intel Burn Test. secara default, kedua software ini pun sebenarnya belum support AVX, namun dengan mengupdate library Linpack ke versi terbaru kedua software diatas bisa mensupport AVX. dimana ini merupakah hal yang bagus, karena kita bisa mengukur seberapa besarkah pengaruh set intruksi ini terhadap performa processor.
25 Feb 2011
Unleash Sandy Bridge™ True Power with AVX™
10.19
No comments
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar